Gibran dan Anies Baswedan Saling Balas Cuitan Gara-gara Foto Selokan

Kamis, 05 Januari 2023 - 00:25 WIB
loading...
Gibran dan Anies Baswedan...
Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka dan mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan ketika bertemu di Solo. Foto/Instagram Anies Baswedan
A A A
JAKARTA - Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka dan mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berbalas cuitan. Peristiwa itu berawal ketika Gibran mengunggah foto Anies Baswedan sedang di selokan.

Namun, foto Anies yang diunggah Gibran tersebut merespons salah satu postingan warganet yang memuji putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) karena meminta siswa-siswa berteduh sedangkan dirinya kehujanan saat berpidato.

“Itu pencitraan kok,” cuit Gibran menanggapi cuitan pujian dari warganet dikutip SINDOnews pada Rabu (4/1/2023).



Cuitan Gibran tersebut pun ditanggapi oleh para netizen lainnya. Ada warganet yang menyebut bahwa pencitraan Gibran seperti ayahnya, Presiden Jokowi yang pernah masuk gorong-gorong.

Lalu, Gibran membalas dengan mengunggah foto Anies Baswedan sedang di selokan dengan cuitan “oh”. Nah, postingan Gibran tersebut direspons oleh Anies Baswedan.

“Sedang santai ngopi di rumah tiba-tiba mata kedutan. Jebul lagek dirasani (ternyata sedang digunjingkan)... :)," cuit Anies di akun Twitternya @aniesbaswedan.

Selanjutnya, Gibran membalas cuitan Anies Baswedan tersebut dengan mengunggah foto meme bertuliskan “tersenyum seperti maskot mixue”.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hadiri Sidang Kasus...
Hadiri Sidang Kasus Korupsi Tom Lembong, Anies Baswedan: Saya Datang sebagai Sahabat
Anies Baswedan Hadiri...
Anies Baswedan Hadiri Sidang Perdana Kasus Korupsi Impor Gula, Sapa Istri Tom Lembong
Muncul Ormas Gerakan...
Muncul Ormas Gerakan Rakyat, Partai Perubahan Konsisten Capreskan Anies
Peta Politik Pilpres...
Peta Politik Pilpres 2029 setelah Gerakan Rakyat Dideklarasikan
Ormas Gerakan Rakyat,...
Ormas Gerakan Rakyat, Wadah Anak Abah agar Tak Terpecah
Gerakan Rakyat Diciptakan,...
Gerakan Rakyat Diciptakan, Perahu Politik Anies Baswedan Disiapkan
Buku Dunia Hantu Digul...
Buku Dunia Hantu Digul dari Anies Baswedan untuk Tom Lembong di Rutan Salemba
Gerakan Rakyat Diprediksi...
Gerakan Rakyat Diprediksi Bakal Jadi Kendaraan Anies Baswedan untuk Maju Capres 2029
3 Fakta Gerakan Rakyat,...
3 Fakta Gerakan Rakyat, Ormas yang Jadikan Anies Baswedan Simbol dan Tokoh Panutan
Rekomendasi
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor Asset Management Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Berita Terkini
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
2 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Infografis
Prabowo-Gibran Presiden...
Prabowo-Gibran Presiden dan Wakil Presiden RI 2024-2029
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved