Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo Cek Jalur Mudik di Pelabuhan Merak

Selasa, 26 April 2022 - 17:12 WIB
loading...
Kapolri Jendral Listyo...
Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo meninjau jalur Mudik Lebaran 2022. Ia mengatakan anggotanya siap melayani arus mudik di jalur penyeberangan Merak ke Bakauheni.
A A A
BANTEN - Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Jendral Listyo Sigit Prabowo meninjau jalur Mudik Lebaran 2022. Jendral Listyo mengatakan, anggotanya siap melayani arus mudik di jalur penyeberangan Merak ke Bakauheni.

"Hari ini kami melaksanakan pengecekan langsung, terkait dengan kesiapan pelayanan anggota dan sarana prasarana yang dipersiapkan untuk melayani arus mudik khususnya di jalur penyeberangan Merak ke Bakauheni," katanya di Pelabuhan Merak, Banten, Selasa (26/4/2022).

Kapolri mengapresiasi pemudik yang mengindahkan imbauan pemerintah. Sebab, tak terjadi penumpukan penumpang dari Pelabuhan Merak ke Bakauheni. "Saya sangat mengapresiasi masyarakat yang telah mendengarkan imbauan yang disampaikan oleh Bapak Presiden untuk mudik lebih awal dan kita lihat dermaga-dermaga di Pelabuhan Merak memang sudah mulai penuh," ucap Jenderal Listyo.

Lebih lanjut, Kapolri menegaskan diperlukan sosialisasi terkait keamanan rawan begal di wilayah Lampung. Dia pun meminta masyarakat tak perlu takut mudik di siang hari maupun di malam hari. Dia memastikan seluruh stakeholder siap membantu masyarakat.

"Terkait dengan kemungkinan terjadinya aksi begal di wilayah Lampung, diharapkan masyarakat tidak perlu takut karena Polri dengan seluruh stakeholder yang ada telah mempersiapkan tim," ungkap Kapolri.

Jadi ia berharap masyarakat yang akan mudik khususnya di waktu-waktu jam rawan ada Satgas yang siap untuk mengawal sehingga masyarakat bisa mudik dengan aman dan selamat.

Dalam kesempatan ini turut hadir Menteri Perhubungan Budi Karya, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono dan Menko PMK Muhadjir. CM
(ars)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
27 Brigjen Dipindah...
27 Brigjen Dipindah oleh Kapolri pada April 2025, Berikut Ini Nama-namanya
4 Perwira Pecah Bintang...
4 Perwira Pecah Bintang usai Dimutasi Kapolri pada April 2025, Ini Nama-namanya
49 Perwira Polri di...
49 Perwira Polri di Mutasi Kapolri pada April 2025, Ini Daftar Lengkapnya
Mutasi Polri, Deputi...
Mutasi Polri, Deputi Penindakan KPK Irjen Pol Rudi Setiawan Ditunjuk Jadi Kapolda Jabar
10 Dirreskrimum Polda...
10 Dirreskrimum Polda Dimutasi Kapolri Jelang Lebaran 2025, Ini Nama-namanya
Kapolri Beri Kenaikan...
Kapolri Beri Kenaikan Pangkat kepada Bripka Husni yang Tewas Ditembak saat Lerai Bentrokan
Ipda Endry Pelaku Kekerasan...
Ipda Endry Pelaku Kekerasan terhadap Jurnalis di Semarang Minta Maaf
Polri Janji Selidiki...
Polri Janji Selidiki Ajudan Kapolri yang Diduga Tempeleng Jurnalis Semarang
Kapolri Minta Maaf Akibat...
Kapolri Minta Maaf Akibat Ajudannya Diduga Pukul dan Intimidasi Wartawan di Semarang
Rekomendasi
16 Jenazah Korban di...
16 Jenazah Korban di Muara Kum Yahukimo Berhasil Diidentifikasi, Terakhir Atas Nama Ferdina Buma
Jurang Finansial di...
Jurang Finansial di Balik Gemerlap UFC 314: Siapa Kaya, Siapa Merana?
Setiba dari Yordania,...
Setiba dari Yordania, Mentan Langsung Sidak Bulog dan PIHC
Berita Terkini
Halalbihalal Partai...
Halalbihalal Partai Golkar, Bahlil Bicara Reshuffle Pengurus DPP
3 jam yang lalu
Menguji Diplomasi Prabowo...
Menguji Diplomasi Prabowo lewat Gaza
3 jam yang lalu
Kejagung Kembalikan...
Kejagung Kembalikan Berkas Perkara Pagar Laut Tangerang ke Bareskrim, Minta Gunakan UU Tipikor
4 jam yang lalu
Atalia Praratya Hadir...
Atalia Praratya Hadir Sendirian di Halalbihalal Partai Golkar, ke Mana Ridwan Kamil?
4 jam yang lalu
Dokter Sakit Jiwa Apa...
Dokter 'Sakit Jiwa' Apa Obatnya? Simak Jawabannya di One On One SINDOnews TV Jumat Lusa
5 jam yang lalu
3 Hakim yang Periksa...
3 Hakim yang Periksa Kasus Korupsi Minyak Goreng Akui Terima Suap
5 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Contraflow Arus...
Jadwal Contraflow Arus Mudik dan Balik Lebaran di Tol Jakarta-Cikampek
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved