Profil Mayjen TNI Djoko Andoko, Prajurit Kopassus yang Kini Jadi Staf Ahli BIN
loading...

Mayjen TNI Djoko Andoko, yang kini menjabat Staf Ahli Bidang Pertahanan dan Keamanan Badan Intelijen Negara (BIN). Foto/Dok tni.mil.id
A
A
A
JAKARTA - Berdasarkan Laporan Korps Kenaikan Pangkat Perwira Tinggi (Pati) TNI , ada 29 pati naik pangkat setingkat lebih tinggi, 19 di antaranya jenderal TNI AD . Termasuk Mayjen TNI Djoko Andoko, yang kini menjabat Staf Ahli Bidang Pertahanan dan Keamanan Badan Intelijen Negara (BIN).
Sebelum menjabat Kasdam XVIII/Kasuari, Djoko Andoko merupakan Direktur Akademi (Dirdik) TNI di periode 2017-2020. Berikut sejumlah jabatan yang pernah diemban Djoko Andoko, Minggu (24/4/2022).
Aslog Danjen Kopassus (2013)
Danpusdikpassus (2013 - 2014)
Danmen Chandradimuka Akademi (2015 - 2017)
Dirdik Akademi TNI (2017 - 2020)
Kasdam XVIII/Kasuari (2020 - 2022)
Staf Ahli Bidang Pertahanan dan Keamanan BIN (2022-sekarang)
Sebelum menjabat Kasdam XVIII/Kasuari, Djoko Andoko merupakan Direktur Akademi (Dirdik) TNI di periode 2017-2020. Berikut sejumlah jabatan yang pernah diemban Djoko Andoko, Minggu (24/4/2022).
Aslog Danjen Kopassus (2013)
Danpusdikpassus (2013 - 2014)
Danmen Chandradimuka Akademi (2015 - 2017)
Dirdik Akademi TNI (2017 - 2020)
Kasdam XVIII/Kasuari (2020 - 2022)
Staf Ahli Bidang Pertahanan dan Keamanan BIN (2022-sekarang)