Alasan PKS Tunjuk Evalina Heryanti Perempuan Kristen Jadi Dewan Pakar

Kamis, 27 Januari 2022 - 14:04 WIB
loading...
Alasan PKS Tunjuk Evalina...
Evalina Heryanti, seorang perempuan beragama Kristen yang menjadi salah satu anggota Dewan Pakar Partai Keadilan Sejahtera. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Sejumlah anggota Dewan Pakar Partai Keadilan Sejahtera ( PKS ) telah dilantik pada Senin (24/1/2022). Salah satunya adalah seorang perempuan beragama Kristen , Evalina Heryanti.

Perempuan yang pernah menjadi Data Analysis and Assistance Team NOC of Indonesia for Olympic Games 2020 Tokyo dipercaya menjadi Dewan Pakar PKS Bidang Olahraga dan Prestasi. Lalu, apa alasan Evalina Heryanti ditunjuk sebagai salah satu anggota Dewan Pakar PKS?

“Yang pertama tentu masalah profesionalitas. Yang bersangkutan ahli di bidangnya,” kata Juru Bicara PKS Ahmad Mabruri kepada SINDOnews, Kamis (27/1/2022).

Baca juga: Evalina Heryanti, Perempuan Kristiani yang Jadi Dewan Pakar di PKS



Mabruri mengatakan, PKS adalah partai Islam rahmatal lil alamin, yang artinya partai Islam yang cinta kasih pada seluruh alam. “Bukan hanya kepada orang Islam saja, tetapi kepada seluruh manusia bahkan kepada alam,” kata Ketua DPP PKS Bidang Humas ini.

Selain itu, dia menjelaskan berdasarkan Undang-Undang bahwa sejatinya semua partai harus menerima semua warga negara Indonesia yang sudah memenuhi syarat jika ingin bergabung dengan sebuah partai.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Silaturahmi Sufmi Dasco...
Silaturahmi Sufmi Dasco ke Salim Segaf Al-Jufri Ditanggapi Positif
Soroti Potensi Konflik,...
Soroti Potensi Konflik, Rahmat Saleh Ingatkan Anggaran Pengamanan PSU Pilkada
Salim Segaf Ingatkan...
Salim Segaf Ingatkan Legislator PKS Jaga Etika dan Integritas
Bertemu Anies, Mardani...
Bertemu Anies, Mardani PKS: Saya Titip Jangan Bikin Parpol ya Mas
Anggota Komisi II Desak...
Anggota Komisi II Desak Mendagri Lantik Pemenang Pilkada Tak Berperkara sesuai Jadwal
Gugum Ridho Putra Deklarasikan...
Gugum Ridho Putra Deklarasikan Maju Sebagai Calon Ketua Umum PBB 2025-2030
Keuskupan Ruteng Ajak...
Keuskupan Ruteng Ajak Umat Gelar Misa Arwah Mengenang Paus Fransiskus
5 Fakta Israel Halangi...
5 Fakta Israel Halangi Jemaah Kristen Palestina Rayakan Paskah
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
Rekomendasi
Dalil Al Quran dan Hadis...
Dalil Al Quran dan Hadis tentang Ibadah Kurban
Hasil Liga Futsal Profesional...
Hasil Liga Futsal Profesional 2025: Telat Panas, Bintang Timur Surabaya Libas Tiga Radja United 6-1
Peras Pedagang, 5 Anggota...
Peras Pedagang, 5 Anggota Ormas di Bojongsari Depok Diringkus
Berita Terkini
Tegaskan Evakuasi Warga...
Tegaskan Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia Bukan Relokasi, Hasan Nasbi: Kita Mau Mengobati
Soal PMI Non-Prosedural,...
Soal PMI Non-Prosedural, Senator Filep Beri Rekomendasi dari Sisi Regulasi hingga Perlindungan
UNJ Dorong Kesadaran...
UNJ Dorong Kesadaran SDGs lewat Kegiatan Mahasiswa Pascasarjana Manajemen Lingkungan
TNI Jaga Kejaksaan,...
TNI Jaga Kejaksaan, Hasan Nasbi Sebut Biasa Saja
3 Laksamana Jabat KSAL...
3 Laksamana Jabat KSAL dalam 7 Tahun Terakhir, Ada yang Melesat Jadi Panglima TNI
Beri Pembekalan di PDIP,...
Beri Pembekalan di PDIP, Mahfud MD Ungkap Praktik Korupsi yang Bisa Menjerat Kepala Daerah
Infografis
Sistem Perang Elektronik...
Sistem Perang Elektronik Rusia Bikin Senjata NATO Jadi Rongsokan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved