Panglima TNI Ulang Tahun Hari Ini Bertepatan dengan Masa Pensiun

Senin, 08 November 2021 - 09:36 WIB
loading...
Panglima TNI Ulang Tahun...
Panglima TNI Hadi Tjahjanto hari ini berulang tahun ke-58 yang juga menandakan akhir masa tugasnya di TNI. Foto/dok.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Tepat hari ini Senin (8/11/2021), Marsekal TNI Hadi Tjahjanto genap berusia 58 tahun. Ini berarti Hadi memasuki masa pensiun setelah hampir empat tahun bertugas sebagai panglima TNI .

Hadi yang lahir di Malang, Jawa Timur pada 8 November 1963 merupakan lulusan Akademi Angkatan Udara angkatan 1986. Sejak lulus dari akademi, karir Hadi terbilang moncer. Ini bisa dlihat dari berbagai posisi strategis di TNI pernah diembannya.

Baca juga: Jarang Tersorot, Ini Sosok Dokter Alex Perkasa Anak Jenderal Andika

Mengutip wikipedia, Hadi mengawali karier di Skadron Udara 4 yang bermarkas di Pangkalan Udara Abdulrahman Saleh, Malang, Jawa Timur pada 1986. Tahun demi tahun di kemiliteran dilewatinya. Pada 2010 Hadi ditugaskan sebagai Danlanud Adi Sumarno, Solo lalu menjadi direktur operasi Basarnas setahun kemudian.

Pada 2013 hingga 2015 Hadi dipercaya menjabat sebagai kepala Dinas Penerangan TNI AU. Setelah kembali ke Malang sebagai Danlanud Abdulrahman Saleh selama setahun, Hadi sempat mencicipi jabatan sebagai sekretaris militer presiden dan irjen Kementerian Pertahanan hingga akhirnya menjadi Kepala Staf Angkatan Udara pada 2017.

Tak butuh waktu lama, Hadi pun dicalonkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebagai Panglima TNI tahun itu juga. Ia dilantik sebagai Panglima TNI menggantikan Jenderal Gatot Nurmantyo pada 8 Desember 2017.
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Daftar Pati TNI AL Dimutasi...
Daftar Pati TNI AL Dimutasi Panglima TNI Penghujung April 2025, Ini Nama-namanya
3 Panglima TNI dari...
3 Panglima TNI dari Matra Laut, Ada yang Pernah Menjabat Pangkogabwilhan I
Daftar Perwira Tinggi...
Daftar Perwira Tinggi TNI AL yang Dimutasi di Akhir April 2025, Ini Nama-namanya
4 Pati TNI Angkatan...
4 Pati TNI Angkatan Udara Pensiun, Nomor 2 Lulusan AAU 1988
3 Laksamana Jabat KSAL...
3 Laksamana Jabat KSAL dalam 7 Tahun Terakhir, Ada yang Melesat Jadi Panglima TNI
Pesan Panglima TNI saat...
Pesan Panglima TNI saat Sertijab Kababinkum dan Kasetum: Integrasikan Diri dengan Satuan
Jejak Pendidikan Try...
Jejak Pendidikan Try Sutrisno, Berawal dari Taruna Atekad hingga Jadi Panglima TNI
Riwayat Pendidikan Jenderal...
Riwayat Pendidikan Jenderal Gatot Nurmantyo, Mantan Panglima TNI di Era Joko Widodo
Riwayat Pendidikan Letjen...
Riwayat Pendidikan Letjen TNI Kunto Arief Wibowo, Putra Try Sutrisno yang Batal Dimutasi
Rekomendasi
Leher Pria Ini Bengkok...
Leher Pria Ini Bengkok Akibat Kecanduan Main Game di HP, Tak Bisa Angkat Kepala Sendiri
Jawaban Menohok Luna...
Jawaban Menohok Luna Maya dan Maxime Bouttier soal Tuduhan Ijab Kabul Tidak Sah
Asal-usul Nama Ibu Kota...
Asal-usul Nama Ibu Kota Pakuan Pajajaran yang Ditandai Tumbuhan Paku Berjajar
Berita Terkini
KPK Terbitkan SE Pedoman...
KPK Terbitkan SE Pedoman Pemberantasan Korupsi BUMN dan Danantara ke Pegawai Internal
Puncak Musim Kemarau...
Puncak Musim Kemarau Diprediksi Agustus 2025, BMKG: Berlangsung Lebih Singkat
Kerja Sama Antardaerah
Kerja Sama Antardaerah
Prabowo Tak Ingin 2...
Prabowo Tak Ingin 2 Periode Bila Capaiannya Gagal, Sekjen Golkar: Itu Bahasa Politik Tingkat Tinggi
Jabat Tangan Paus Leo...
Jabat Tangan Paus Leo XIV, Cak Imin: Simbol Persahabatan dan Komitmen Kemanusiaan
Hari Ini Mantan Ketua...
Hari Ini Mantan Ketua PN Surabaya Didakwa terkait Kasus Ronald Tannur
Infografis
Usia Pensiun Prajurit...
Usia Pensiun Prajurit TNI dari Pangkat Terendah hingga Tertinggi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved