Pengurus Pusat Yasarini Kunjungi Dtech Engineering, Buka Rencana Kerja Sama

Minggu, 21 Maret 2021 - 09:31 WIB
loading...
Pengurus Pusat Yasarini...
Ketua Umum Yasarini Ibu Nanny Hadi Tjahjanto melaksanakan kunjungan ke SMK Nusapersada di Dusun Karangbalong, Desa Bener, Kecamatan Tengaran, Semarang. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Ketua Umum Yayasan Ardhya Garini (Yasarini) Ibu Nanny Hadi Tjahjanto melaksanakan kunjungan ke SMK Nusapersada di Dusun Karangbalong, Desa Bener, Kecamatan Tengaran, Kabupaten Semarang, Sabtu 20 Maret 2020.

Dalam kunjungan kali ini Ibu Nannny didampingi oleh Wakil Ketua Umum Yasarini Ibu Inong Fajar Prasetyo, Kepala Bidang Pendidikan Ibu Dini Irawan beserta para pengurus pusat Yasarini lainnya. Hadir juga perwakilan dari SMA Pradita Dirgantara dan SMK Angkasa.

Di awal kunjungan Ibu Nanny beserta rombongan menerima paparan dari pihak Dtech Engineering tentang program apa saja yang dilakukan saat bekerja sama dengan SMK Nusapersada.

SMK Nusapersada (di bawah Yayasan Nusapersada) dan Akademi Teknik Wacana Manunggal (ATWM/di bawah Yayasan Wacana Manunggal) Salatiga telah berkolaborasi dengan PT Dtech Engineering Salatiga. Dalam kolaborasi itu dilaksanakannya program pendidikan berkelanjutan atau sustainable education program).

Yakni program yang tidak hanya terkait sekolah dan perkuliahan, tetapi juga pemberian beasiswa, praktik kerja dan magang, produksi barang manufaktur kebutuhan pasar dari hasil desain sendiri, penyerapan tenaga kerja, dan kerja sama lainnya.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Deretan Perwira Tinggi...
Deretan Perwira Tinggi AD Dimutasi Jadi Staf Khusus KSAD, Nomor 2 Dianulir Panglima TNI
Daftar Pati TNI AL Dimutasi...
Daftar Pati TNI AL Dimutasi Panglima TNI Penghujung April 2025, Ini Nama-namanya
3 Panglima TNI dari...
3 Panglima TNI dari Matra Laut, Ada yang Pernah Menjabat Pangkogabwilhan I
Daftar Perwira Tinggi...
Daftar Perwira Tinggi TNI AL yang Dimutasi di Akhir April 2025, Ini Nama-namanya
3 Laksamana Jabat KSAL...
3 Laksamana Jabat KSAL dalam 7 Tahun Terakhir, Ada yang Melesat Jadi Panglima TNI
Pesan Panglima TNI saat...
Pesan Panglima TNI saat Sertijab Kababinkum dan Kasetum: Integrasikan Diri dengan Satuan
MAMI Berikan Bantuan...
MAMI Berikan Bantuan Dana Pendidikan dan Renovasi Sekolah di Ciseeng Bogor
SPMB Jakarta 2025 Resmi...
SPMB Jakarta 2025 Resmi Dibuka, Ini Jalur, Kuota, dan Jadwal Lengkapnya
Cara Daftar SPMB Jakarta...
Cara Daftar SPMB Jakarta 2025, Ini 6 Langkah Mudahnya!
Rekomendasi
Meningkatkan Peran Dunia...
Meningkatkan Peran Dunia Usaha untuk Mendukung Keberlanjutan Keanekaragaman Hayati 2030
Bukti Konsistensi Inalum...
Bukti Konsistensi Inalum Bangun Industri Alumunium Adaptif dan Ramah Lingkungan
Sidang Mukota VI Kadin...
Sidang Mukota VI Kadin Cilegon Berlanjut, Penggugat Duga Panitia Langgar Aturan
Berita Terkini
Profil Irjen Dwi Irianto...
Profil Irjen Dwi Irianto yang Dimutasi dari Kapolda Sultra dan Pensiun Tahun Ini
Fokus Berantas Judi...
Fokus Berantas Judi Online, Legalisasi Kasino Perlu Dibahas Lebih Mendalam
Gandeng Kementerian...
Gandeng Kementerian Lembaga, Polri Tertibkan Kendaraan ODOL
Wakili Indonesia, Indra...
Wakili Indonesia, Indra Singawinata Kembali Terpilih Jadi Sekjen APO
Indonesia Berkomitmen...
Indonesia Berkomitmen Dalam Transformasi Energi
Ijazah Jokowi Identik,...
Ijazah Jokowi Identik, Roy Suryo: Bukan Autentik dan Keputusan Belum Final
Infografis
Presiden AS Donald Trump...
Presiden AS Donald Trump Tolak Rencana Israel Menyerang Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved