Deretan Brevet dan Tanda Jasa Presiden Prabowo Subianto

Kamis, 24 Oktober 2024 - 19:24 WIB
loading...
Deretan Brevet dan Tanda...
Presiden Prabowo melambaikan tangannya kepada masyarakat dari atas mobil Maung Garuda buatan Pindad usai dilantik oleh MPR, Minggu (20/10/2024). FOTO/SINDOnews/ISRA TRIANSYAH
A A A
JAKARTA - Koleksi brevet dan tanda jasa Presiden Prabowo Subianto terbilang cukup banyak. Presiden ke-8 RI ini menerima deretan tanda kehormatan itu baik dari dalam maupun luar negeri.

Saat ini, Prabowo Subianto telah menjadi Presiden Republik Indonesia menggantikan Joko Widodo (Jokowi). Status tersebut resmi disandangnya usai dilantik oleh Majelis Permusyawaratan, Minggu (20/10/2024).

Melihat ke belakang, Prabowo dikenal luas sebagai tokoh ternama di dunia militer dan politik Tanah Air. Bersanding dengan riwayat kariernya yang cemerlang, pria kelahiran 17 Oktober 1951 ini juga mendapatkan banyak koleksi brevet maupun tanda jasa. Apa saja?


Brevet dan Tanda Jasa Presiden Prabowo Subianto

1. Koleksi Brevet Presiden Prabowo Subianto

Koleksi brevet Prabowo Subianto didapat saat dirinya masih aktif di militer maupun setelah pensiun. Berikut di antaranya:

- Brevet Kualifikasi Kopassus
- Brevet Free Fall
- Brevet Para Utama
- Brevet Kualifikasi Penanggulangan Teror (Gultor)
- Brevet Hidro-Oseanografi TNI AL
- Brevet Anti-Teror Aspek Udara
- Brevet Hiu Kencana
- Brevet Trimedia Intai Amfibi Korps Marinir
- Brevet Anti-Teror Aspek Laut
- Wing Penerbang TNI AU Kelas I
- Brevet Komando Kopasgat
- Brevet Pengendali Tempur (Dalpur) Kopasgat
- Pin Korps Brimob
- Army Aviation (US Army)
- GSG 9 Badge (Germany)
- Military Freefall Parachutist Badge (US Army)
- Master Parachutist Badge (US Army)
- Pathfinder Badge (US Army)

2. Koleksi Tanda Jasa dan Kehormatan Presiden Prabowo Subianto

Presiden Prabowo Subianto juga sudah banyak memiliki tanda jasa dan kehormatan. Berikut di antaranya:

- Bintang Kartika Eka Paksi Nararya
- Satya Lencana Kesetiaan XVI Tahun
- Satya Lencana Seroja Ulangan-III
- Satya Lencana Raksaka Dharma
- Satya Lencana Dwija Sistha
- Satya Lencana Wira Karya
- The First Class The Padin Medal Ops Honor dari Pemerintah Kamboja
- Bintang Yudha Dharma Naraya
- Bintang Mahaputera Adipradana
- Bintang Yudha Dharma Utama
- Bintang Kartika Eka Paksi Utama
- Bintang Jalasena Utama
- Bintang Swa Bhuwana Paksa Utama
- Bintang Republik Indonesia Adipurna
- Bintang Mahaputra Adipurna
- Bintang Jasa Utama
- Bintang Kemanusiaan
- Bintang Penegak Demokrasi
- Bintang Budaya Parama Dharma
- Bintang Gerilya
- Bintang Sakti
- Bintang Dharma
- Bintang Bhayangkara Utama

Demikian ulasan mengenai koleksi brevet dan tanda jasa Presiden Prabowo Subianto.
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
Prabowo Kumpulkan Para...
Prabowo Kumpulkan Para Rektor Kampus Negeri Dan Swasta Sore Ini, Bahas Apa?
4 Inspektur TNI Digeser...
4 Inspektur TNI Digeser Jenderal Agus Subiyanto, Ini Daftar Namanya
5 Mayjen Jebolan Akmil...
5 Mayjen Jebolan Akmil 1991 Berdinas di Mabes TNI, Salah Satunya Mantan Pangdam Merdeka
Profil Hashim Djojohadikusumo,...
Profil Hashim Djojohadikusumo, Adik Prabowo Subianto yang Jarang Diketahui Publik
Gibran Sebut Pemerintah...
Gibran Sebut Pemerintah Sudah Punya Solusi Pengangkatan CPNS: Pak Presiden yang Berikan Update
Diisukan Mundur dari...
Diisukan Mundur dari Kabinet Merah Putih, Sri Mulyani Hanya Tersenyum
Prabowo Instruksikan...
Prabowo Instruksikan AHY Bentuk Satgas Penanganan Sampah Nasional
Rekomendasi
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor Asset Management Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Berapa Kg Zakat Fitrah...
Berapa Kg Zakat Fitrah untuk 1 Orang? Simak Ketentuannya
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
53 menit yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
1 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
2 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Solidaritas Antar Anggota...
Solidaritas Antar Anggota Retak, Ini 3 Tanda Kehancuran NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved