Kenang Rizal Ramli, JK: Walau Sering Berbeda Pendapat, Tetap Bersahabat

Rabu, 03 Januari 2024 - 13:26 WIB
loading...
Kenang Rizal Ramli,...
Wakil Presiden ke-10 dan 12 Jusuf Kalla (JK) bercerita tentang sosok Rizal Ramli. Foto/Nur Khabibi
A A A
JAKARTA - Sejumlah tokoh nasional melayat ke kediaman ekonom senior Rizal Ramli di Jalan Bangka IX, Jakarta Selatan. Salah satu tokoh yang tersebut adalah Wakil Presiden ke-10 dan 12 RI, Jusuf Kalla (JK).

Setelah bertemu dengan keluarga almarhum, JK menyampaikan kesan tentang sosok Rizal Ramli. MenurutJK, mereka pernah banyak berdiskusi tentang pangan.

Hal itu terjadi ketika Rizal Ramli ditunjuk Presiden Abdurrahman Wahid (Gus Dur) untuk menggantikan JK sebagai Kepala Badan Urusan Logistik (Bulog). "Beliau pernah mengganti saya sebagai Ketua Bulog pada tahun 2000, kita selalu berdiskusi tentang pangan," kata JK.



JK melanjutkan, komunikasi dirinya dengan Rizal kembali intens ketika sama-sama di Pemerintahan era Presiden Joko Widodo (Jokowi) periode pertama.

Pada waktu itu, JK yang duduk sebagai wakil presiden dan Rizal Ramli sebagai Menko Bidang Kemaritiman. Menurut JK, dia dan Rizal sering berbeda pendapat.



"Dan juga selama pemerintahan. Walaupun saya sering berbeda pendapat dan tajam, tapi kita tetap bersahabat. Kadang-kadang bertentangan, tapi beliau menerima itu dan saya menerima itu," ujarnya.

Diberitakan sebelumnya, Rizal Ramli meninggal dunia di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM), Jakarta pada Selasa (2/1/2024) malam. Jenazahnya akan dimakamkan di TPU Jeruk Purut, Cilandak, Jakarta Selatan, Kamis (4/1/2024).
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Selamat Jalan KH A Chozin...
Selamat Jalan KH A Chozin Chumaidy, Pejuang Demokrasi dan Kesejahteraan Umat
Kedubes Vatikan Dibuka...
Kedubes Vatikan Dibuka untuk Umum, Dikunjungi Warga yang Berkabung Wafatnya Paus Fransiskus
Ketua Umum PBNU: Paus...
Ketua Umum PBNU: Paus Fransiskus Pengasuh dan Pembela Kemanusiaan
Prof Niam Berharap Semangat...
Prof Ni'am Berharap Semangat Perdamaian yang Disuarakan Paus Fransiskus Terus Dilanjutkan
Prabowo Berduka atas...
Prabowo Berduka atas Wafatnya Paus Fransiskus: Pesanmu Jaga Bhinneka Tunggal Ika Membekas di Hati
Kedubes Vatikan Bakal...
Kedubes Vatikan Bakal Dibuka Besok untuk Masyarakat yang Ingin Berkabung Paus Fransiskus
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Gereja Katolik di Indonesia Adakan Kegiatan Duka hingga Misa Requiem
Megawati Tulis Surat...
Megawati Tulis Surat Dukacita atas Wafatnya Paus Fransiskus
Ketua Umum GP Ansor...
Ketua Umum GP Ansor Addin: Pesan Paus Fransiskus Sangat Membekas saat Kita Temui di Vatikan
Rekomendasi
Titus The Detective...
Titus The Detective Eps The Haunted Island - Minggu 27 April 2025 Jam 07.30 WIB di RCTI
KIKO Season 4 Episode...
KIKO Season 4 Episode Jungle Rumble, Minggu 27 April 2025 Jam 06.15 Pagi di RCTI
Tekanan Hidup dan Beban...
Tekanan Hidup dan Beban Pekerjaan Jadi Alasan Fachri Albar Gunakan Narkoba
Berita Terkini
Politikus PDIP Ungkap...
Politikus PDIP Ungkap Ada Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa Surakarta
11 menit yang lalu
7 Fakta Dokumen Rahasia...
7 Fakta Dokumen Rahasia Titipan Hasto Kristiyanto yang Dititipkan ke Petinggi PDIP
29 menit yang lalu
Zaenal Mustofa Mundur...
Zaenal Mustofa Mundur dari Tim Pengacara Penggugat Ijazah Jokowi usai Jadi Tersangka
45 menit yang lalu
Penampakan 2 Kapal Pesiar...
Penampakan 2 Kapal Pesiar Milik Ariyanto Bakri yang Disita Kejagung
1 jam yang lalu
Prabowo Utus Jokowi...
Prabowo Utus Jokowi Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus, Ma'ruf Amin: Hak Presiden
1 jam yang lalu
Rekaman Percakapan Agustiani...
Rekaman Percakapan Agustiani Tio dan Saeful Bahri Diputar, Singgung Perintah Ibu dan Garansi Saya
1 jam yang lalu
Infografis
Sering Diucapkan Gen...
Sering Diucapkan Gen Z, Berikut Istilah Parasocial Relationship
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved