Belum Tentukan Dukungan Capres, Partai Berkarya: Tak Mau Memilih karena Pragmatisme

Kamis, 26 Oktober 2023 - 08:16 WIB
loading...
Belum Tentukan Dukungan...
Sekjen Partai Berkarya Fauzan Rachmansyah mengatakan partainya belum menentukan dukungan capres 2024 karena tidak mau memilih berdasarkan fanatisme dan pragmatisme. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Tiga pasangan calon presiden dan calon presiden (capres-cawapres) Pilpres 2024 telah mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU). Mereka adalah Ganjar Pranowo-Mahfud MD, kemudian Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Cak Imin), dan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Menanggapi hal itu, Sekjen Partai Berkarya Fauzan Rachmansyah mengaku partai yang dipimpin Muchdi Purwoprandjono ini belum mengambil sikap dukungan kepada pasangan capres dan cawapres yang akan bertarung di Pilpres 2024.

“Nanti nanti ya, bacapres dan bacawapres kan baru daftar, belum ditetapkan,” ujarnya ketika ditemui saat diskusi dengan pemuda dan seniman, Kamis (26/10/2023)



Fauzan menjelaskan, partainya tidak ingin memilih pasangan capres dan cawapres karena fanatisme. Melainkan kebutuhan cita-cita Indonesia Emas dan iklim demokrasi yang baik ke depannya.



“Partai masih menimbang dukungan yang akan diberikan. Jadi sabar saja, kan ditetapkan sama KPU baru bulan November, mungkin masih banyak drama lagi, ojo grusa-grusu,” imbuhnya.

Fauzan melanjutkan, dalam menentukan arah dukungan, Partai Berkarya mengafirmasi sebagai swing voters, berpikir secara rasional dan logis bukan karena fanatisme, pragmatisme, survey yang tinggi atau sekedar ikut-ikutan.

“Kami mendalami kebimbangan perasaan swing voters, yang akan menentukan di akhir. Kita tidak butuh coattail effect, karena tiduk ikut pemilu legislatif. Kita cuma ingin yang terbaik untuk rakyat Indonesia,” tuturnya.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pesan Mardiono saat...
Pesan Mardiono saat Hadiri Pelantikan Gubernur Papua Pegunungan dan Bangka Belitung
Polemik Ijazah Jokowi,...
Polemik Ijazah Jokowi, Sekjen GibranKu Bakal Bentuk Tim Advokasi
Nasdem Hormati Keputusan...
Nasdem Hormati Keputusan Jokowi jika Bergabung dengan PSI
Menakar Peluang Jokowi...
Menakar Peluang Jokowi Gabung PSI
Bergabung ke Demokrat,...
Bergabung ke Demokrat, Mantan Wasekjen PBB Optimistis Dongkrak Suara di Pemilu 2029
AHY Tunjuk 7 Waketum...
AHY Tunjuk 7 Waketum Partai Demokrat, Ada Dede Yusuf hingga Edhie Baskoro Yudhoyono
Tunjuk Irwan Fecho Jadi...
Tunjuk Irwan Fecho Jadi Bendum Demokrat, AHY: Tugas Berat Gantikan Renville Antonio
Irfan Niti Sasmita Jadi...
Irfan Niti Sasmita Jadi Plt Ketua DPD Perindo Bogor, Ferry Kurnia: Pererat Koordinasi dengan Pemda dan Masyarakat
Menjelang Muktamar PPP,...
Menjelang Muktamar PPP, Mardiono Didorong Maju Jadi Ketum dari Berbagai DPW
Rekomendasi
Strategi Komunikasi...
Strategi Komunikasi Internal yang Efisien melalui Town Hall Meetings Terintegrasi
Senin, KSOP Batasi Aktivitas...
Senin, KSOP Batasi Aktivitas Bongkar Muat Barang di Pelabuhan Tanjung Priok
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
Berita Terkini
TNI Lahir dari Rahim...
TNI Lahir dari Rahim Rakyat, Jadikan Pilar Persatuan dan Pembangunan Bangsa
2 jam yang lalu
Waketum PSI: Menghormati...
Waketum PSI: Menghormati Presiden Sebelumnya adalah Tradisi Demokrasi
2 jam yang lalu
Menurunkan Prevalensi...
Menurunkan Prevalensi Stunting
3 jam yang lalu
Silaturahmi Itu Perintah...
Silaturahmi Itu Perintah Agama, Jubir PSI: Kok Malah Dicurigai?
3 jam yang lalu
Ridwan Kamil Ternyata...
Ridwan Kamil Ternyata Telah Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri pada 11 April 2025
4 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini di...
Saksikan Malam Ini di 30 Menit Bersama Kabinet Merah Putih Ngobrol Sehat dengan Menteri Kesehatan Bersama Desvita Bionda, Hanya di iNews
5 jam yang lalu
Infografis
Negara-negara Arab Dikecam...
Negara-negara Arab Dikecam karena Tak Berani Melawan Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved