6 Kombes Polri Naik Pangkat Jadi Brigjen, Ini Nama-namanya

Jum'at, 30 Juni 2023 - 13:51 WIB
loading...
6 Kombes Polri Naik...
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menaikkan pangkat 6 perwira menengah (Pamen) ke dalam golongan perwira tinggi (Pati) atau dari Kombes Pol menjadi Brigjen Pol. Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menaikkan pangkat 6 perwira menengah (Pamen) ke dalam golongan perwira tinggi (Pati). Satu orang naik pangkat dari Brigjen Pol ke Irjen Pol.

Sementara, kenaikan AKBP ke Kombes sebanyak 62 personel. Kenaikan pangkat itu bersama dengan penyematan tanda kehormatan Bintang Bhayangkara Pratama kepada 22 Pati Polri.

Baca juga: 22 Pati Polri Dapat Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Pratama, Ini Daftarnya

"Hari ini, kami menggelar upacara penganugerahan tanda kehormatan Bintang Bhayangkara Pratama diberikan kepada 22 Pati Polri. Sedangkan untuk kenaikan pangkat ke dan dalam Golongan Pati Polri dan Kombes diikuti oleh 69 personel," ujar Sigit dalam keterangannya, Jumat (30/6/2023).

Sigit berharap seluruh personel terus memberikan darma bakti terbaik untuk bangsa, negara, dan institusi Polri dengan penganugerahan tanda kehormatan dan kenaikan pangkat tersebut.

"Tentunya, tanda kehormatan dan pangkat ini harus diiringi dengan dedikasi dan darma bakti serta motivasi untuk terus memberikan yang terbaik bagi negara dan seluruh masyarakat Indonesia," tutur Sigit.

Dia menilai dedikasi yang tinggi akan mewujudkan Polri yang semakin dekat dan dicintai oleh seluruh lapisan masyarakat. Ia pun meminta kepada jajaranya untuk terus memberikan dedikasi tinggi.

"Terus berikan dedikasi terbaik, demi mewujudkan Polri yang semakin diharapkan dan dicintai oleh masyarakat," papar Sigit.

Adapun Pati Polri yang mendapatkan kenaikan pangkat dari Brigjen Pol ke Irjen Pol sebanyak satu personel yaitu, Pati Lemdiklat Polri penugasan pada Lemhannas RI, Irjen Pol Agus Sadono.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Nanang Avianto Jadi Kapolda Jatim
Polri Mutasi 1.255 Personel,...
Polri Mutasi 1.255 Personel, 10 Kapolda Digeser dan 10 Polwan Jadi Kapolres
GPK Tolak Wacana Reposisi...
GPK Tolak Wacana Reposisi Polri dan Sambut Positif Penguatan di RUU KUHAP
Daftar Sekretaris Kabinet...
Daftar Sekretaris Kabinet Berasal dari TNI dan Polri, Nomor 1 Tolak Mobil Dinas untuk Keluarga
Arti Rompi Tahanan Pink,...
Arti Rompi Tahanan Pink, Merah, dan Oranye, Ternyata Maknanya Beda-beda
Fakta-fakta Komjen Pol...
Fakta-fakta Komjen Pol Imam Sugianto, Mantan Ajudan SBY yang Bersiap Pensiun
Rekomendasi
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
58 menit yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
1 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Gunung Berapi Bawah...
Gunung Berapi Bawah Laut Jadi Ancaman AS setelah Kebakaran Hutan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved