Komisi III akan revisi Uu Narkotika jika darurat

Jum'at, 19 Juli 2013 - 11:17 WIB
Komisi III akan revisi...
Komisi III akan revisi Uu Narkotika jika darurat
A A A
Sindonews.com - Keinginan Menteri Hukum dan HAM Amir Syamsudin, untuk merevisi Undang-undang Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika, disambut baik oleh Anggota Komisi III DPR RI Eva Kusuma Sundari.

Bahkan, dia menyetujui usulan Menkumham untuk segera merevisi Uu tersebut, jika usulan itu disampaikan pemerintah ke dalam program legislasi nasional (prolegnas), dengan pertimbangan kebutuhan yang mendesak.

"Pemerintah bisa menjadi inisiator dari revisi Uu tersebut. DPR siap merespon inisiatif susulan dalam prolegnas, dengan pertimbangan urgensi dan emergency sebagaimana argumen menteri," kata Eva saat dihubungi, Jumat (19/7/2013).

Namun, secara pribadi Eva mendesak agar pemerintah melalui Menkumham mampu menghentikan kriminalisasi terhadap korban narkotika.

"Tetapi bagi saya yang lebih mendesak adalah stop kriminalisasi korban (yang butuh rehab dan bukan penjara). Ini pelanggaran terhadap keadilan," pungkasnya.

Sebelumnya, Menkumham, Amir Syamsudin merekomendasikan DPR RI untuk melakukan perubahan Uu Narkotika.
Alasannya, Uu tersebut saat ini membuat kondisi tahanan kasus narkotika yang bercampur dengan tindak kejahatan lainnya seperti pengedar, bandar hingga kasus terorisme.
(stb)
Berita Terkait
Terlibat Penyelundupan...
Terlibat Penyelundupan Narkoba, PM Kepulauan Virgin Ditangkap
Kolombia Sita Kapal...
Kolombia Sita Kapal Selam Narkoba, Angkut 3 Ton Kokain
6 Artis Indonesia Ditangkap...
6 Artis Indonesia Ditangkap Terkait Kasus Narkoba Sepanjang 2024
PBB: Puluhan Ribu Tewas...
PBB: Puluhan Ribu Tewas dalam Perang Narkoba di Filipina
Meresahkan, Transaksi...
Meresahkan, Transaksi Narkoba di Masa Pandemi Meningkat Drastis
Catherine Wilson Divonis...
Catherine Wilson Divonis 7 Bulan Penjara Atas Kasus Narkoba
Berita Terkini
Korpri Usul Perpanjangan...
Korpri Usul Perpanjangan Pensiun ASN, Komisi II DPR: Berdampak ke Proses Regenerasi!
22 menit yang lalu
Polisi Tangkap Anak...
Polisi Tangkap Anak Member Aktif Grup FB Cinta Sedarah dan Penjual Konten Pornografi
1 jam yang lalu
Penembakan 3 Polisi...
Penembakan 3 Polisi hingga Tewas oleh TNI di Way Kanan Dinilai Pelanggaran HAM: Negara Wajib Usut Tuntas
8 jam yang lalu
Perpres 66/2025 Dinilai...
Perpres 66/2025 Dinilai Bagian dari Arsitektur Nasional Anti Korupsi
9 jam yang lalu
Pakar Kepemiluan Jerman...
Pakar Kepemiluan Jerman Sebut Alokasi Kursi Parlemen RI Langgar UU, Tawarkan Sistem Campuran
10 jam yang lalu
Polisi Tangkap Admin...
Polisi Tangkap Admin Grup Facebook Cinta Sedarah di Bali
10 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved