Kabareskrim Pastikan Kasus Golkar Jalan Terus
A
A
A
JAKARTA - Kepala Badan Reserse Kriminal (Kabareskrim) Komjen Pol Budi Waseso memastikan dugaan kasus mandat palsu Partai Golkar masih terus mereka tangani.
"Jalan sekarang, jalan terus," ujar Budi kepada wartawan di Kompleks Mabes Polri, Jakarta Selatan, Senin (29/6/2015).
Hingga saat ini belum ada tersangka baru. Polisi pun tak bisa asal menetapkan salah seorang menjadi tersangka hanya karena tandatangan mereka tertera di daftar hadir.
"Dia tangan bukan berarti pelaku, nanti kita lihat. Harus kita perhatikan dahulu unsur-unsur terpenuhi belum," terangnya.
Sementara itu, saat disinggung apakah berkas empat tersangka yang sudah ditetapkan sudah lengkap atau P21, jenderal bintang tiga ini menjawab. "Belum," tuntasnya.
Pilihan:
Golkar Berhentikan Kadernya dari Anggota DPR
Amien Sebut Jokowi Jangan seperti Burung Unta
"Jalan sekarang, jalan terus," ujar Budi kepada wartawan di Kompleks Mabes Polri, Jakarta Selatan, Senin (29/6/2015).
Hingga saat ini belum ada tersangka baru. Polisi pun tak bisa asal menetapkan salah seorang menjadi tersangka hanya karena tandatangan mereka tertera di daftar hadir.
"Dia tangan bukan berarti pelaku, nanti kita lihat. Harus kita perhatikan dahulu unsur-unsur terpenuhi belum," terangnya.
Sementara itu, saat disinggung apakah berkas empat tersangka yang sudah ditetapkan sudah lengkap atau P21, jenderal bintang tiga ini menjawab. "Belum," tuntasnya.
Pilihan:
Golkar Berhentikan Kadernya dari Anggota DPR
Amien Sebut Jokowi Jangan seperti Burung Unta
(maf)