Geger! Rohayah Tewas dengan Tangan dan Kaki Terikat Lakban, Mulut Disumpal Kain

Kamis, 22 September 2022 - 15:42 WIB
loading...
Geger! Rohayah Tewas...
Rumah tempat Dede Rohayah ditemukan tewas mengenaskan dengan kondisi tangan dan kaki terikat lakban serta mulut disumpal. Foto/SINDOnews/Agung Bakti Sarasa
A A A
BANDUNG - Dede Rohayah ditemukan tewas dengan kondisi mengenaskan. Kaki dan tangannya terlilit lakban serta mulutnya disumpal. Warga Kebonlega, Kecamatan Bojongloa Kidul, Kota Bandung berusia 62 tahun itu ditemukan tewas di rumahnya yang juga dijadikan warung kelontong, Rabu (22/9/2022).

Eli menantu korban yang tinggal tak jauh dari rumah korban mengungkapkan bahwa korban tinggal seorang diri di rumahnya. Sebelum ditemukan tewas, kata Eli, kondisi rumah dalam kondisi tidak terkunci dan berantakan.



Eli sempat memanggil korban kala mendapati rumah korban tak terkunci dan berantakan. Namun, korban tidak menyahut. Eli yang curiga pun akhirnya meminta bantuan tetangga untuk mengecek rumah korban hingga akhirnya menemukan korban tewas di lantai dua.

"Pas saya buka, pintu tidak terkunci dan di dalam sudah acak-acakan. Itu korban posisinya di atas. Tangan dan kakinya terikat lakban dan mulut disumpal kain," ungkap Eli, Kamis (24/9/2022).

Selain mendapati korban tewas dengan kondisi mengenaskan, Eli pun mengatakan bahwa ada sejumlah uang dan perhiasan milik korban yang hilang. Uang yang hilang nilainya sekitar Rp50 juta yang disimpan korban dalam kaleng.

Meski berantakan, Eli meyakinkan bahwa kondisi rumah korban baik-baik saja. Menurutnya, tidak ditemukan sedikit pun kerusakan, seperti bekas congkelan di pintu atau jendela.


"Ini pertama (peristiwa dugaan perampokan dan pembunuhan) di gang ini mah. Sebelumnya belum pernah," kata Eli seraya mengatakan bahwa korban sudah dimakamkan di Cibaduyut, Kota Bandung.



Kapolsek Bojongloa Kidul, Kompol Ari Purwantono membenarkan peristiwa dugaan perampokan disertai pembunuhan di wilayah hukumnya itu. Pihaknya sendiri mengaku, masih menunggu hasil autopsi korban untuk mengungkap kasus itu.

"Iya betul di daerah Kebonlega, korbannya kurang lebih umurnya 60-an tahun, namanya Dede Rohayah," ujarnya.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ini Tampang Begal Bergolok...
Ini Tampang Begal Bergolok Anggota Geng Motor di Bandung
Sosok Terduga Pelaku...
Sosok Terduga Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak dalam Toren Tambora
Misteri Ibu dan Anak...
Misteri Ibu dan Anak Tewas di dalam Toren Tambora, 3 Saksi dan CCTV Diperiksa
Misteri Ibu dan Anak...
Misteri Ibu dan Anak Tewas di dalam Toren Tambora, Ada Luka di Kepala
WNA Ditemukan Tewas...
WNA Ditemukan Tewas di Tandon Air Indekos Bali, Ada Sejumlah Luka Lecet
Ceramah di Masjid Salman...
Ceramah di Masjid Salman ITB, Anies Baswedan Ingatkan Pentingnya Berpikir Kritis demi Indonesia
Misteri Mayat Ibu dan...
Misteri Mayat Ibu dan Anak di Dalam Toren, Polisi Temukan Sejumlah Luka
Mengenal Masjid Salman...
Mengenal Masjid Salman Rasidi di Soreang Bandung, Desain Unik Menyerupai Lumbung Padi
InJourney Hospitality...
InJourney Hospitality Raih Penghargaan PRIA 2025 di Bandung
Rekomendasi
Ramadan 1446 H, BSI...
Ramadan 1446 H, BSI Beri Santunan untuk 4.444 Anak Yatim Dhuafa
Disebut sebagai Pahlawan,...
Disebut sebagai Pahlawan, Ribuan Rakyat Filipina Tuntut Pembebasan Duterte
Bobon Santoso Diblokir...
Bobon Santoso Diblokir Istri usai Mualaf, Kini Hubungan Kembali Membaik
Berita Terkini
2 Jambret Apes di Surabaya,...
2 Jambret Apes di Surabaya, 1 Tewas Tenggelam usai Kabur dari Amukan Warga
2 jam yang lalu
Profil Mayjen TNI Piek...
Profil Mayjen TNI Piek Budyakto yang Dimutasi Jadi Pangdam Udayana
4 jam yang lalu
Gas 3 Kg Meledak di...
Gas 3 Kg Meledak di Depok, 5 Orang Terluka
4 jam yang lalu
Eddy Soeparno Bersama...
Eddy Soeparno Bersama Anggota DPR PAN Gelar Bazar Murah di Subang
5 jam yang lalu
Bersihkan Sumur Limbah...
Bersihkan Sumur Limbah Pabrik, 3 Pekerja di Sumedang Tewas
6 jam yang lalu
Kabupaten Bandung Kembali...
Kabupaten Bandung Kembali Dilanda Banjir, 4 Kecamatan Terendam dan Ratusan Warga Mengungsi
7 jam yang lalu
Infografis
Musuh-musuh Utama AS...
Musuh-musuh Utama AS dan NATO akan Gelar Latihan Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved